Minggu, 19 Juni 2011
keahlian apa pun datang dari melakukannya
Dan keahlian adalah yang menjadikan Anda pribadi yang dihargai tinggi.
REZEKI ITU BUKAN HANYA UANG
Rezeki adalah semua rahmat Tuhan;
seperti kesehatan, kedamaian, ilmu,
keluarga yang sejahtera dan bahagia, nama baik, dan pengaruh yang besar untuk memajukan kebaikan
dan mencegah terjadinya keburukan.
Dan yang tertinggi nilainya
dari semua rezeki adalah
IMAN kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Maka
Marilah kita semua
menjadi pribadi yang baik rezekinya.
Mario Teguh
Rezeki adalah semua rahmat Tuhan;
seperti kesehatan, kedamaian, ilmu,
keluarga yang sejahtera dan bahagia, nama baik, dan
Mengupayakan jalan keluar
Jika hidup Anda telah lama sulit,
apa yang akan Anda lakukan?
A. Bertahan dengan sikap dan perilaku yang baik,
karena Tuhan menyelamatkan orang baik.
B. Mengupayakan jalan keluar
dengan menjadi pelayan bagi yang membutuhkan,
karena pelayanan adalah jalan keselamatan.
C. Menyerah dan menyiapkan diri
untuk mengalami kelemahan hidup
dan menyalahkan nasib.
apa yang akan Anda lakukan?
A. Bertahan dengan sikap dan perilaku yang baik,
karena Tuhan menyelamatkan orang baik.
Satu-satunya jalan keluar
dari kelemahan hidup adalah
menjadikan diri berguna bagi orang lain.
Kurangnya sumbangan bagi keuntungan sesama,menjadikan hidup kita kurang dihargai,
kurang dibayar, dan tidak mampu membeli.
Dengannya, kita disebut lemah ekonomi.
Maka pilihan kita adalah,
B. Mengupayakan jalan keluar
dengan menjadi pelayan bagi yang membutuhkan,
karena pelayanan adalah jalan keselamatan.
Mario Teguh
dari kelemahan hidup adalah
menjadikan diri berguna bagi orang lain.
Kurangnya sumbangan bagi keuntungan sesama,
Langganan:
Postingan (Atom)